Dan Satgas TMMD Reguler Ke 116 Apresiasi Kerajinan Tangan dari Eceng Gondok

    Dan Satgas TMMD Reguler Ke 116 Apresiasi Kerajinan Tangan dari Eceng Gondok
    (Foto istimewa ) kegiatan kerajinan enceng gondok

    KUDUS – Dansatgas TMMD Reguler ke 116 Letkol Inf Andreas Yudhi Wibowo sambut positif adanya kerajianan dari bahan enceng gondok yang di selenggaran dari Pemerintah Desa Gulang, dimana desa tersebut juga sebagai tempat diselenggarakannya TMMD Reguler ke 116 Kodim 0722/Kudus, Kamis (25/05/2023).


    Dan Satgas mengucapkan terimakasih kepada Kepala Desa Gulang Ari Subkhan serta mengatakan, pelatihan ini semoga bermanfaat dan diharapkan bisa menjadi sesuaatu yang berguna di masyarakat.


    Lanjut Dan Satgas, “Dengan adanya pelatihan ini diharapkan nantinya para personil Kodim serta Persit dan Warga yang sudah mengikuti kegiatan ini, dapat mencontohkannya kepada Masyarakat Desa Gulang serta memberikan pandangan bahwa eceng gondok ini juga dapat bermanfaat bagi kebutuhan Kita, baik dijadikan pupuk organik maupun biogas yang sudah diuji hasilnya serta juga bisa dirangkai menjadi kerajinan tangan yang memiliki nilai harga tinggi di pasaran, “ungkapnya.

    Redaktur : Sutresno

    kudus jawa tengah tmmd reguler 116 kodim 0722/kudus
    sutrisno

    sutrisno

    Artikel Sebelumnya

    Hidup Sehat Tanpa Narkoba Komitmen Warga...

    Artikel Berikutnya

    Tinjau Progres RTLH, Ini Pesan Dansatgas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mabes TNI Gelar Upacara 17-an Bulan Januari: Panglima TNI Tekankan Kesiapan Hadapi Tantangan 2025
    Penyerahan Bantuan Bedah Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) oleh Dandim 0722/Kudus Bersama PT. Sukun di Desa Kutuk, Kecamatan Undaan
    Satgas Yonif 715/Mtl Laksanakan Jumat Berkah Dengan Berbagi Makanan Kepada Anak Binaan
    Babinsa Peduli, Dampingi Petani Lakukan Penyemprotan Tanaman Padi
    Ketua Umum Dharma Pertiwi Resmikan Masjid At-Taqwa di Kabupaten Garut Jawa Barat

    Ikuti Kami